Pages

Ciblek Ilalang (Cininin)

Ciblek Ilalang (Cininin), begitulah orang menyebutnya. Burung jenis ini merupakan salah satu pendatang baru yang telah meramaikan dunia kicau mania saat ini.

Membedakan Lovebird Jantan dan Betina

Banyak para penjual/peternak burung Love bird sudah menjual burunganya pada usia 3 bulan alias masih anak-anak agar kalian tidak tertipu berikut cara membedakan jenis kelamin love bird yang termasuk pekerjaan gampang-gampang susah.

Membedakan Jenis Kelamin Murai Batu

Pada dasarnya membedakan jenis kelamin murai batu tidak jauh berbeda dengan membedakan jenis kelamin jalak suren ataupun membedakan jenis kelamin cucakrawa. Berikut cara membedakan jenis kelamin murai batu.

Jenis Burung Kenari

Burung kenari ini merupakan hasil persilangan burung kenari lancashire dan burung kenari belgia. Bentuk burung ini

Menentukan Jenis Kelamin Cucak Hijau

Pecinta cucak ijo di seluruh nusantara tentu paham betul bahwa untuk membedakan cucak ijo jantan dan betina pada usia dewasa tidaklah sulit. Pendapat ini bukan mengada-ada mengingat ciri-ciri cucak ijo jantan dewasa sangat kontras

Saturday, December 1, 2012

Perawatan Pleci Bakalan Biar Cepat Ngalas


Makanan kesukaannya adalah pisang kepok, pepaya, apel, pir, tomat,, Duet, Jamblang, dan buah lainnya. Untuk hari2nya cukup berikan pisang kepok saja karena tidak gampang busuk dibanding buah lainnya. 1 pisang kepok biasanya habis 2 hari, maklum burungnya kan kecil, jauh lebih kecil dari pisang yg dia makan.. Jadi menurut saya perawatan burung ini paling gampang dan santai, apalagi jika disediakan juga voer pakan dlm kandangnya. Cukup 2 hari sekali ganti pakan. Tapi untuk Minumnya usahakan diganti setiap hari dan berikan tempat minum yang agak besar karena burung ini paling suka mandi dicepuk minumnya. Jadi pasti banyak air minumnya yang terbuang untuk mandi.

Supaya sehat seminggu sekali kasih juga buah lainnya bisa pepaya, apel/buah pir dia juga suka. Setiap pagi pleci di mandikan dengan semprot sprayer halus saja/sekedar basah tidak sampai kuyup, karena pleci akan mandi sendiri di cepuk minum. Jadi ingat berikan cepuk minum yang agak besar supaya dia bisa berendam, kalau cepuk yg ukuran kecil seringkali dia terjepit nggak bisa keluar and akhirnya koit. Periksa makanannya, ganti minumnya. Sekali2 beri kroto sedikiiit aja gak usah setiap hari, ulat kandang juga boleh sedikit aj. Soalnya di alam liarnya sy perhatikan ini burung juga doyan serangga kecil2. Bersihkan kandang.


Inilah Perawatan Pleci Bakalan :
  • Pelihara pleci lebih dari satu ekor untuk jenis yang sama...
  • Gantang berdekatan setiap hari ( baik waktu gantang, jemur, sampe waktu jam bobo juga )
  • Kurangi pakan yang mengandung protein tinggi ( seperti kroto cukup 2x seminggu, karena kroto bisa menyebabkan kegemukan pada burung ) 
  • Seminggu sekali burung digantang berjauhan ( tujuannya agar pleci sahut"an dan bisa mempercepat ngalas ) 
  • Tempel dengan burung master yang dominan ngerol ( seperti kenari, blackthoat, gelatik ) 
  • Rawatlah dengan penuh cinta momongan kita
sumber : http://jhaheplecimania.mywapblog.com/membuat-pleci-bakalan-biar-cepat-buka-pa.xhtml